Menghapus Tombol Share Dibawah Postingan

pic.

Beberapa saat yang lalu aku cukup bingung untuk menghapus tombol share dibawah postingan yang berlogo seperti diatas

bagi yang merasa kebingungan juga saya akan memberikan tutorialnya buat menghapus tombol tersebut dengan mudah.

yang pertama :
pilih tata letak / rancangan » klik edit dikotak posting blog » hilangkan centang pada tampilkan tombol berbagi lalu simpan

jika cara tersebut gagal maka gunakan cara kedua ini
1. masuk ke dashboard
2. pilih template
3. centang expand template widget agar jika terjadi error dapat dikembalikan seperti semula
4. temukan kode yang seperti ini gunakan control F agar lebih cepat

<div class='post-share-buttons goog-inline-block'>
<b:if cond='data:post.sharePostUrl'>
<b:include data='post' name='shareButtons'/>
</b:if>
</div>


atau yang seperti ini

<b:if cond='data:blog.pageType == &quot;item&quot;'>
<div style='clear:both;'/>
<div class='post-share-buttons'>
<b:include data='post' name='shareButtons'/>
</div>
<span class='reaction-buttons'>
<b:if cond='data:top.showReactions'>
<table cellpadding='0' width='100%'><tr>
<td style='font-size:12px;padding-top:2px;' valign='top'><span

class='reactions-label'><data:top.reactionsLabel/></span></td>
<td><iframe allowtransparency='true' class='reactions-iframe'

expr:src='data:post.reactionsUrl' frameborder='0' name='reactions' scrolling='no'/></td>
</tr></table>
</b:if>
</span>
</b:if>


5. setelah ketemu kemudian hapus
6. lalu save template kalian.

Semoga bermanfaat.